Syubbanul wathon adalah sekolah yang berbasis pesantren dan diknas.Seperti namanya yang artinya pemuda bangsa sekolah ini bertujuan mencetak siswa yang berintelektual dan mampu bersaing di zaman modern ini, juga dengan adanya ilmu agama untuk mendidik siswa agar tidak keliru dalam memanfaatkan tekhnology.
Sekolah yang terletak di jalan K.Abdan no 4 ini mempunyai fasilitas berupa laboratorium komputer,laboratorium hardware, Gedung Olahraga dan lain sebagainya.
Materi yang diberikan kebanyakan ialah tentang komputer dan agama,sedangkan materi umum hanya sedikit yang diajarkan.
Ekstrakurikuler yang disediakan meliputi bola volly,badminton,dan sepak takrow.
Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar